Jadwal Pelatihan CSR 2013: Program CSR Perusahaan sesuai dengan amanat UU No 40/2007 bab V pasal 74 merupakan kewajiban yang harus dilaksanankan perusahaan. Saat in CSR masih dianggap sebagai “charity” yang masih dianggap sebagi cost center. Paradigma tersebut harus dirubah sejalan dengan pentingnya program csr perusahaan untuk mendukung langkah perusahaan itu sendiri.

Untuk dapat dipertanggung jawabkan, program csr perusahaan harus mempunyai report yang berkelanjutan dan komprehensif. Hal tersebut terkait dengan hasil dari program yang diluncurkan termasuk lebih mendetail ke arah laporan keuangan.

Tujuan Pelatihan CSR

  • Peserta mampu mengembangkan pemahaman tentang peran penting program CSR dalam rangka mendorong pengembangan perusahaan
  • Meningkatkan ketrampilan dalam menerapkan manajemen CSR yang meliputi perencanaan strategis CSR dalam Strategy Map perusahaan, implementasi program, dan evaluasi keberhasilannya
  • Meningkatkan kemampuan penyusunan laporan program CSR yang berkelanjutan

Materi

  • Ruang lingkup dan arti penting manajemen CSR Perusahaan
  • Konsep CSR, Konsep Comdev, Konsep charity program
  • Develope CSR and CSM (Customer Social Mangement)
  • Identifikasi Program CSR
  • Develope CSR
  • Evaluasi dan Penyususnan laporan

Peserta

  • Peserta dapat berasal dari:
  • Marketing Communications
  • Public Relations
  • Corporate secretary
  • Staff CSR dan COMDEV

Durasi 2 hari pelatihan